Ziarah ke Makam Pahlawan Nasional TGKH Muhammad Zainuddin Abdul Majid

Setelah mengikuti Upacara Bendera Hari Pahlawan di Lapangan Sangkareang, Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi NTB, Muhamad Riadi, SP, M.Ec.Dev beserta rombongan Kepala OPD Lingkup Pemerintah Provinsi NTB turut serta mendampingi Penjabat Gubernur Nusa Tenggara Barat, Hassanudin melaksanakan ziarah ke makam Pahlawan Nasional TGKH Muhammad Zainuddin Abdul Majid di Kompleks Pondok Pesantren Nahdlatul Wathan Diniyah Islamiyah, Pancor, Lombok Timur, Minggu 10 November 2024.

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *